Bisabisnis – Bingung mencari jenis bisnis yang mendatangkan keuntungan dalam waktu cepat? Anda bisa membuka warung sembako. alasannya adalah Sembilan bahan pokok merupakan kebutuhan rumah tangga wajib.
Tips membuka usaha warung sembako juga tidak sulit untuk dijalankan bagi pebisnis pemula. Bisnis ini juga sangat fleksibel. Anda bisa membuka warung di depan rumah atau bisa mencari tempat yang lebih strategis. Karena bahan yang dijual merupakan bahan pokok, jangan heran jika Anda akan sibuk meladeni pembeli karena mereka akan selalu membutuhkannya setiap hari.
Ada banyak hal yang perlu Anda persiapkan. Selain modal yang cukup besar untuk memulai, ada beberapa tips yang patut diterapkan. Berikut ini adalah tips sukses untuk Anda yang baru ingin memulai bisnis dengan cara membuka warung sembako.
Tips Sukses Membuka Warung Sembako
1. Mencari Supplier Terpercaya
Barang yang ada jual di warung pasti didapatkan dari pemasok yang hanya bisa menjual dalam partai besar. Sebelum berjualan, carilah supplier yang melayani pembelian untuk warung. Mereka menjual dengan harga yang sangat murah dibandingkan dengan harga pasaran karena didapat dari pabrik.
Supplier yang terpercaya tak hanya menjual barang stok dengan harga murah. Teliti dahulu bagaimana mereka melayani pelanggan lain. Anda harus memastikan bahwa stok di sana selalu aman. Sehingga saat Anda akan membeli, stokis tidak kosong yang bisa menghambat warung.
2. Sediakan Tempat Strategis
Mendirikan sebuah warung tak harus selalu di depan rumah. Apalagi jika letak tempat tinggal Anda yang sempit, masuk ke gang sempit, hal itu malah akan menyulitkan Anda untuk mengisi stok. Pilihlah lokasi yang strategis sehingga warung sembako akan selalu ramai.
Lokasi yang paling bagus untuk warung terletak di pinggir jalan. Anda bisa meraih pelanggan yang tak hanya berasal dari sekitar warung, namun juga orang yang lalu lalang di jalan. Perhatikan pula tingkat keramaian perumahan yang bisa membuat warung sembako semakin laku.
3. Jual Harga Kompetitif
Sembako merupakan bahan makanan yang selalu dibutuhkan oleh rumah tangga maupun usaha kuliner. Penjual sembako juga makin banyak sehingga saingan Anda semakin ketat. Untuk meraih pelanggan, pasanglah harga yang kompetitif dengan toko lainnya.
Perbedaan tipis dengan harga yang lebih murah bisa menarik pelanggan. Sebaliknya, toko Anda akan sepi meski hanya selisih sedikit saja. Sebagai tips membuka usaha warung sembako di awal, sebaiknya pasanglah harga promosi untuk meningkatkan kuantitas pembeli.
4. Lengkapi Peralatan Usaha
Kebutuhan membangun sebuah warung tak hanya sekedar membuat bangunan saja. Banyak alat-alat warung yang akan sangat dibutuhkan. Beberapa di antaranya adalah etalase untuk memajang sembako, rak besi berukuran besar, timbangan, hingga meja.
Pembelian peralatan ini bisa dicicil dari waktu ke waktu, seperti rak atau etalase. Namun alat seperti meja dan timbangan sudah harus masuk ke dalam modal awal Anda. Belum lagi plastik, karung, kardus, ATK seperti kalkulator yang akan sangat berguna untuk melayani pembeli.
5. Komunikatif dengan Pelanggan
Bangunlah komunikasi dengan pelanggan yang datang ke warung. Membuka obrolan dengan mereka biasanya akan membuat ikatan emosi menjadi baik. Mereka yang dekat dengan Anda akan enggan berbelanja ke warung sembako lainnya.
Pelanggan juga bisa dimintai testimoni tentang usaha Anda, baik dari segi kualitas dan harga. Tanyakan kepada mereka barang apa yang sekiranya perlu dijual dan apa yang mereka inginkan. Dengan begitu, warung sembako Anda tak hanya baik dari segi kuantitas namun juga kualitas.
6. Lakukan Pembukuan
Apapun usahanya, tanpa pembukuan yang baik dan tertata pasti akan mengalami kebangkrutan. Meski warung masih berskala kecil sekalipun, catatlah pembukuan dengan baik. Hal ini akan membantu untuk memprediksi barang mana yang laku dan mana yang tidak.
Pembukuan juga membuat Anda terhindar dari kerugian. Tak semua pembeli melakukan pembayaran kontan. Sebagian dari mereka akan meminta untuk bon. Jika tidak dicatat dengan baik, Anda akan mengalami miskomunikasi dengan mereka dan membuat usaha menjadi bangkrut.
7. Rajin Lakukan Promosi
Langkah promosi tidak berarti Anda akan merugi, kok. Anda bisa menjual sembako dengan harga yang sangat miring tanpa harus dengan nilai di bawah modal. Promosi ini akan menarik pelanggan baru terutama mereka yang jauh dari sekitar warung.
Strategi ini dapat diterapkan sebulan sekali atau menjelang hari-hari tertentu seperti bulan puasa. Pasanglah harga yang miring dengan barang berbeda setiap kali promosi. Biasanya pembeli yang datang tak hanya mengejar barang promosi namun juga sekalian membeli barang yang lain.
8. Prioritaskan Pelanggan yang Loyal
Pelanggan yang loyal adalah mereka yang memilih warung Anda ketimbang tempat lainnya. Mereka jarang mengajukan utang dan tak banyak menawar. Mereka juga melakukan pembelian dalam jumlah banyak untuk kebutuhan sehari-harinya. Maka, prioritaskan kebutuhan mereka.
Misalnya saat telur sedang langka, Anda bisa melakukan sistem “keep” untuk mereka dan tidak menawarkan kepada pelanggan lain. Anda juga bisa memberikan reward atau hadiah kepada mereka di hari raya atau akhir tahun, seperti paket sembako, baju, atau alat rumah tangga.
9. Manfaatkan Jasa Layanan Antar
Tipe layanan antar tak hanya dilakukan oleh marketplace saja. Anda bisa melakukan hal ini untuk menjangkau pelanggan yang rumahnya jauh dari warung. Dengan sistem sekalian antar, Anda bisa menjangkau banyak orang tanpa harus mengorbankan uang bensin kendaraan.
Yang pasti, layanan ini hanya akan berjalan dengan baik apabila Anda memiliki kendaraan. Minimal, Anda memiliki satu motor khusus untuk warung. Anda juga membutuhkan tenaga orang lain untuk bisa melakukan hal ini atau setidaknya menjaga warung.
10. Berikan Pelayanan yang Menyenangkan
Memiliki ikatan emosional dengan pelanggan adalah sebuah keharusan. Mereka tak akan segan-segan loyal dan royal terhadap warung sembako Anda. Selain komunikasi yang baik, Anda juga harus selalu memberikan pelayanan yang ramah, cepat dan menyenangkan.
Bagi mereka yang loyal terhadap warung, berikanlah prioritas dengan menawarkan barang-barang baru terlebih dahulu kepada mereka. Berikan update terbaru tentang stok dengan embel-embel diskon. Mereka tak akan pergi ke warung manapun selain ke warung Anda nantinya.
Simak juga:: 10 Cara Membuka Usaha Kuliner Di Luar Negeri Dengan Mudah
Jika tips membuka usaha warung sembako di atas bisa diterapkan dengan baik, tentunya tak akan ada kendala bagi bisnis ini. Jangan hanya mengutamakan banyaknya pembeli. Lakukan pembukuan dan pelayanan yang ramah, sehingga bisnis ini bisa berumur panjang dan menjadi ladang pencaharian.
Rekomendasi:
- Tips Memulai Usaha Percetakan Bagi Seorang Pemula Bisabisnis - Usaha percetakan adalah lahan yang bisa mendatangkan keuntungan. Bisnis ini tak mudah dilupakan karena banyak masyarakat yang membutuhkan produknya. Produk usaha percetakan misalnya seperti undangan, banner, pamflet, spanduk,…
- Peluang Ide Usaha Sampingan Di Desa Anti Gagal Bisabisnis - Berbagai usaha sampingan di desa yang hanya membutuhkan sedikit modal dan rendah kompetitor. Ada juga beberapa bisnis yang hanya cocok di daerah pedesaan, seperti bisnis yang berhubungan dengan…
- Tips Memulai Usaha Sewa Kamera Yang Menguntungkan Bisabisnis - Usaha sewa kamera saat ini memang memiliki prospek yang baik, karena bidang fotografi saat ini semakin diminati oleh banyak masyarakat. Namun, sebelum menjalankannya Anda perlu memperhatikan tipsnya untuk…
- Cara Memulai Bisnis Rumahan & Contoh Ide Bisnisnya Bisabisnis.id - Memulai bisnis rumahan dapat menciptakan fleksibilitas dalam cara Anda menghabiskan waktu dan menghasilkan uang. Tapi, tentu saja ini bukanlah proses instan, yang pasti tidak akan berhasil dalam semalam.…
- Cara Sukses Memulai Bisnis Telur Ayam Dengan Mudah Bisabisnis - Telur adalah salah satu sembako alias sembilan bahan pokok bagi rumah tangga. Sumber protein ini banyak diolah menjadi makanan apa saja. Telur juga bahan yang instan untuk rumah…
- Daftar Contoh Usaha Kecil Kecilan Yang Menguntungkan Bisabisnis - Merasa gaji Anda saat ini kurang? Maka berbagai contoh usaha kecil kecilan berikut ini bisa Anda pertimbangkan. Tak harus menyiapkan banyak modal dan mencari tempat untuk toko, karena…
- 7 Cara Mendapatkan Uang Dari Youtube Dengan Android Bisabisnis - Bagaimana Cara Mendapatkan Uang dari Youtube?Jika menurut anda pekerjaan kantoran tidaklah cocok untuk anda, mungkin YouTube bisa menjadi solusi mesin uang anda. Artikel ini mengulas bagaimana cara menghasilkan…
- Inilah 10 Manfaat Aplikasi Keuangan Dalam Bisnis Bisabisnis.id - Manfaat Aplikasi Keuangan - Bagi beberapa pebisnis/pengusaha, mengelola uang dan memantau anggaran mungkin bukan proses yang mudah. Karena itu, aplikasi keuangan telah menjadi kebutuhan vital dalam bisnis apapun…
- 10 Cara Memulai Bisnis Clothing Rumahan Yang Menguntungkan Bisabisnis - Clothing adalah line bisnis yang fokus pada produksi pakaian. Berbeda dengan konveksi, biasanya bisnis clothing ini punya merk/brand sendiri. Bisnis clothing punya prospek yang sangat bagus, karena semua…
- 10 Cara Bisnis Jual Sosis Bakar Yang Bisa Anda Pelajari Bisabisnis - Panduan cara bisnis jual sosis bakar dibutuhkan oleh para pemula untuk dapat mempersiapkan segala sesuatunya dengan baik. Bisnis kuliner memang selalu memiliki prospek yang terus berkembang dan menjanjikan…
- 10 Cara Memulai Usaha Burger Supaya Laku & Untung Bisabisnis - Burger bukan lagi makanan yang asing bagi masyarakat Indonesia, mulai dari masyarakat ekonomi kelas atas sampai menengah sudah bisa menyantap burger. Jika dulu hanya restoran besar yang menjual…
- 7 Manfaat Perencanaan Keuangan Yang Dapat Anda Pelajari Bisabisnis.id - Sebagai pemilik bisnis/usaha, tentunya banyak peran yang harus Anda jalankan. Kesibukan ini terkadang membuat Anda tidak memiliki waktu luang untuk duduk dan fokus pada perencanaan keuangan bisnis Anda.…
- Franchise Warmindo Modern Bisabisnis.id-Para mahasiswa dan perantauan terutama di Yogyakarta tentu tudah tidak asing lagi dengan warmindo. Warung yang menjual produk mie sebagai menu utama dan terkenal dengan harganya yang ekonomis. Tidak heran…
- Cara Budidaya Lobster Air Tawar Omset Besar Bisabisnis.id- Budidaya lobster air tawar adalah bentuk bisnis yang sangat menguntungkan dan memiiki prospek yang bagus. Lobster air tawar dikenal sebagai salah satu produk kuliner yang rasanya enak dan disukai…
- 11 Ide Usaha Rumahan (Kekinian Yang Menguntungkan) Bisabisnis - Perubahan zaman dan kemajuan teknologi saat ini membuat ide usaha rumahan semakin bertambah banyak. Peluang untuk bekerja atau usaha di rumah menjadi kenyataan bagi jutaan orang di seluruh…
- Budidaya Ikan Mas Omset 30 Juta Perbulan Bisabisnis.id- Salah satu ikan hias favorit banyak orang adalah ikan mas. Salah satu alasan tingginya minat masyarakat terhadap ikan mas koki karena budidaya ikan mas koki sangat menjanjikan. Nah, jika…
- Cara Membuka Usaha Mainan Anak Yang Menjanjikan Bisabisnis - Untuk melakukan cara membuka usaha mainan anak bisa dibilang cukup mudah dan tidak membutuhkan biaya yang besar. Anda bisa memulai usaha ini dari rumah dan mencari partner bisnis…
- Jenis Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga (Modal Kecil) Bisabisnis - Apakah Anda seorang ibu rumah tangga yang sedang mencari beberapa ide usaha sampingan? Maka artikel berikut akan memberi jawaban yang Anda butuhkan. Usaha sampingan ibu rumah tangga adalah…
- Contoh Proposal Usaha Ayam Pedaging Modal Kecil Bisabisnis.id- Menurut data Kementerian Pertanian RI, kebutuhan ayam nasional sekitar 2,8 miliar per tahun. Selain bentuk ayam potong, angka ini juga termasuk kebutuhan ayam hidup. Yang biasa diperjualbelikan adalah ayam…
- 10 Tips Memulai Bisnis Rental Mobil Yang Harus Anda Pahami Bisabisnis - Bisnis rental mobil sangat menguntungkan, apalagi jika Anda punya lokasi di daerah wisata atau pendidikan. Kendaraan rental menjadi opsi paling mudah dan murah bagi para wisatawan. Mereka bebas…
- 9 Contoh Usaha Mikro: Berbagai Bidang Yang Sukses Bisabisnis - Jika Anda memiliki waktu dan energi lebih untuk melakukan pekerjaan lain, memulai usaha mikro bisa Anda pertimbangkan. Usaha mikro biasanya memiliki satu pemilik dan 1-5 karyawan. Usaha ini…
- 10 Tips Bisnis Franchise Bagi Pemula Supaya Menguntungkan Bisabisnis - Siapa yang tak kenal dengan bisnis franchise sekarang ini? Banyak sekali sektor bisnis yang dibesarkan dengan sistem franchise. Ada yang butuh modal besar, misalnya restoran fastfood. Ada juga…
- Cara Memulai Usaha Konveksi Yang Perlu Anda Tahu Bisabisnis.id - Usaha Konveksi termasuk salah satu bisnis yang menjanjikan, asalkan dimulai dengan cara yang benar dan dijalankan dengan metode-metode yang tepat. Bisnis konveksi tidak harus bermodal banyak, tingkat persaingannya…
- 10 Tips Andalan Memulai Bisnis Supplier Sayuran Organik Bisabisnis - Kebutuhan sayur organik saat ini semakin meningkat. Sebagian masyarakat rela mengeluarkan uang lebih banyak untuk mendapatkannya dengan alasan kesehatan. Hal tersebut menjadikan banyak orang yang mulai melirik bisnis…
- 6 Pebisnis Sukses Di Dunia Bisabisnis.id- Pebisnis Sukses Di Dunia, adakah dari kalian yang bercita-cita sebagai pebisnis ulung? Sudah taukah kalian mengenai para pebisnis sukses dunia yang jadi inspirasi kalian?Kemungkinan kamu berpikiran jika jadi pebisnis…
- Tips: Cara Memulai Bisnis (Tanpa Modal Sepeserpun) Bisabisnis.id - Modal memang menjadi salah satu hal utama yang ditakutkan oleh banyak pengusaha. Namun tahukah Anda, ternyata ada tersendiri tips dan cara memulai usaha tanpa modal. Membangun bisnis tidak…
- Contoh Proposal Usaha Yang Dapat Dijadikan Referensi Bisabisnis.id - Ketika seseorang mendirikan usaha baru, ia harus mempersiapkan berbagai dokumen. Salah satunya adalah proposal usaha. Seperti apakah proposal ini? Anda dapat lebih mengenalnya melalui contoh proposal usaha yang…
- Strategi Bisnis Online Laris Dan Viral Ala Master Selling bisabisnis - Saat ini ada banyak pilihan platform pasar yang dapat anda pilih untuk memulai strategi bisnis online laris dan viral. Setiap platform memiliki karakteristik dan pasarnya sendiri. Saat ini…
- Lengkap Contoh Surat Izin Usaha Yang Bisa Anda Gunakan bisabisnis - Memiliki usaha sendiri merupakan impian banyak orang. Jika Anda berencana untuk mendirikan usaha, entah usaha kecil atau besar, Anda tidak boleh lupa untuk membuat surat izin usaha. Beberapa…
- Cara Memulai Bisnis Laundry Sepatu Yang Menguntungkan Bisabisnis - Cara memulai bisnis laundry sepatu sebenarnya cukup sederhana jika Anda mengetahuinya dengan tepat. Kesempatan untuk meraih kesuksesan dalam berbagai bidang saat ini semakin terbuka luas, karena semakin meningkatnya…